Kamis, 08 Agustus 2013

Penyakit Asam Urat

Apa itu penyakit Gout artritis?
Gout Artritis adalah suatu penyakit dangan gejala klinik berupa inflamasi akut disebabkan oleh penimbunan Kristal natrium urat (asam urat) akibat kelainan metabolisme asam urat didalam tubuh.
Apakah itu asam urat?

Asam urat adalah produk hasil metabolisme (pemecahan) protein purin tubuh/makanan. 
  • Protein purin→ hipoxantin→ asam→ urat. 
  • Purin asam urat→ asam nukleat. 
  • Purin→ hipoxantin→ asam urat.
Angka asam urat normal: 
  • Untuk pria: 7,0 mg/dl 
  • Untuk wanita: 5,7 mg/dl

Gejala penyakit asam urat: 
  1. Gout Artritis Akut (Akut)
    • Serangan muncul secara mendadak, sebelumnya tidak ada gejala. Biasanya dimalam hari.
    • 70% serangan berlokasi pada ibu jari kaki (unilateral)→ peradangan, nyeri yang hebat·         Prodagra→ pembengkakan.
    • Lokasi lain: disendi mata kaki, tumit, lutut, pergelangan tangan, siku, jemari tangan dan tulang belakang.
    • Demam
    • Faktor pencetus konsumsi protein, udara dingin dan aktivitas
    • Hiperuresemia.
    • Ditangani dengan baik→ sembuh.
  2. Gout Menahun (Kronis)
    • Periode serangan pertama sampai timbulnya fase kronik rata-rata 11-12 tahun. 
    • Terdapat tofi→ tergantung kosentrasi asam urat dalam darah dan lamanya penyakit. 
    • Gejala: tofi, peradangan dan kerusakan sendi-sendi tulang. 
    • Organ lain yang dapat terkena adalah ginjal (batu ginjal), telinga jantung.
Sumber Asam urat: 
  • Dari tubuh, hasil pemecahan sel-sel jaringan. Karena setiap hari terjadi regenerasi sel-sel. Sel mati akan digantikan dengan yang baru. Inti sel yang mengalami degradasi mengandung asam nukleat→ asam urat. 
  • Hampir 85% asam urat diproduksi oleh tubuh. 
  • Oleh karena itu seharusnya hanya 15% asam urat dari luar tubuh. 
  • Asam urat dari luar tubuh berasal dari mahluk hidup yaitu hewan dan tumbuhan. 
  • Kadar asam urat di dalam darah melebihi angka normal disebut hiperuresemia. 
  • Ada perbedaaan hiperuresemia pada laki-laki dan wanita. 
  • Di usia muda laki-laki lebih banyak mengalami hiperuresemia di banding wanita. Sebaliknya wanita diusia menopause lebih banyak mengalami hiperuresemia.
Penyebab Hiperuresemia
  1. Pembentukan yang berlebihan dari makanan. 
  2. Karena penyakit tertentu seperti leukemia. 
  3. Pengeluaran berkurang pada penyakit gagal ginjal. 
  4. Genetik→ kekurangan enzim HGPRT 
  5. Konsumi obat-obatan seperti HCTH.
  6. Obesitas 
  7. Penyakit diabetes mellitus, hipertensi. 
  8. Alkohol.
Asam Urat dapat disembuhkan dengan Tahitian Noni Bioactive Beverage, Untuk lebih lengka klik TAHITIAN NONI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar